Web Hosting
Unduh Adobe Flash player

ElkaMotor Yamaha GT125 Eagle Eye

Motor Matic Yamaha yang satu ini hadir untuk Anda yang ingin menjadi pusat perhatian, siapapun akan menoleh ke Anda. Kesan gagah dan mewah akan tampak pada diri Anda, dengan desain dan garis body yang tegas dan berkelas, bisa dilihat pada desain lampu depan nya yang dilengkapi dengan reflektor berwarna biru terinspirasi dari mobil mewah kelas dunia yang membuat tampilan Anda makin gagah dan modern, ditambah dengan body kit sirip hiu  dan emblem chrome model tiga dimensi memberikan kesan elegant dan mewah yang hanya ada pada GT Series Yamaha.

Desain speedometer yang sangat informatif dan merefleksikan kecepatan, juga desain lampu belakang yang sporty dan modern dengan efek smoked lens sehingga cahaya lebih jelas terlihat namun tidak menyilaukan. Kesan powerful bisa dilihat dari desain knalpot yang terinspirasi dari knalpot Yamaha Tmax.

Dilengkapi dengan Smart key shutter yaitu sistem kunci lengkap untuk menyalakan mesin, membuka bagasi, maupun kunci pengaman parkir untuk meminimalisir resiko pencurian. Smart lock system yang mudah dan praktis untuk mengunci rem saat parkir dijalan menanjak atau menurun, hanya dengan satu jari untuk mengaktifkan nya. Smart stand switch lebih aman dengan mematikan mesin secara otomatis saat standart samping diturunkan, yang dilengkapi dengan lampu indikator yang berkedip saat fitur ini diaktifkan.

Yamaha-GT125- EagleEye-Deep-Spice-Eagle
Deep-Spice-Eagle
Yamaha-GT125-EagleEye-Ocean-Eagle
Ocean-Eagle
Yamaha-GT125-EagleEye-White-Eagle
White-Eagle

Yamaha-GT125-EagleEye-Flame-Eagle
Flame-Eagle

Spesifikasi Yamaha GT125 Eagle Eye


DIMENSI
  • P x L x T : 1.855 mm x 700 mm x 1.070 mmJarak Sumbu Roda 1.265 mm
  • Jarak Terendah ke Tanah 135 mm
  • Tinggi Tempat Duduk 760 mm
  • Berat Isi : 101 kg
  • Kapasitas Tangki Bensin 3,8 liter


MESIN
  • Tipe Mesin 4 Langkah, 2 Valve SOHC, Berpendingin CairanJumlah / Posisi Silinder Silinder Tunggal / Mendatar
  • Diameter x Langkah 52,4 x 57,9 mm
  • Perbandingan Kompresi 10,9 : 1
  • Daya Maksimum 11,4 PS (8,4 kW) / 9.000 rpm
  • Torsi Maksimum 10,4 N.m (1,06 kgf) / 6.500 rpm
  • Sistem Starter: Electric Starter dan Kick Starter
  • Sistem Pelumasan Basah Kapasitas Oli
  • Mesin 0,9 Liter / Perawatan Berkala : 0,8 Liter
  • Sistem Bahan Bakar (Fuel Injection System) YMJET-FI
  • Tipe Kopling Kering, Kopling Sentrifugal
  • Tipe Transmisi V-belt Otomatis
  • Pola Pengoperasian Transmisi Otomatis
Daftar Harga OTR Motor Honda
Daftar Harga OTR Motor Yamaha
Form Pengajuan Kredit Online Klik Disini
Hemat Trafik Mobile Anda dengan UC Browser
Lindungi Sepeda Motor Anda dari Kehilangan bersama Asuransi88

0 Response to "ElkaMotor Yamaha GT125 Eagle Eye"

Post a Comment

Advertising